Rabu, 04 September 2013

Menentukan Title Blog agar Bisa SEO

Adapun langkah berikut ini menentukan Title yang SEO pada sebuah Blog, yang perlu anda perhatikan adalah baik tiap-tiap title keyword maupun deskripsi blog anda harus mengandung kata kunci utama minimal 2 parse kata kunci.

Senin, 02 September 2013

Optimasi SEO Blog Bagi Pemula

Pengertian Optimasi Blog


Sebelum kita mengulas lebih jauh tentang optimasi OnPage alangkah baiknya kita memahami dahulu pengertian Optimasi.
Secara Garis Besar Optimasi Blog terbagi dua yaitu:
  • Optimasi On Page
  • Optimasi Off Page

Optimasi On Page

Optimasi on page adalah, suatu cara yang di lakukan dengan melakukan langkah-langkah pada blog itu sendiri diantaranya edit templat, membuat breadcrumbs, memasang heading tag dll.

Optimasi Off Page


Optimasi off page adalah suatu cara yang di lakukan dari luar blog iti sendiri diantaranya memasang backlink yang banyak, berkomentar di blog-blog dofollow, submit dan lain-lain.

Lalu pertanyaannya apakah kedua langkah tersebut diatas bisa membuat blog jadi SEO dan bisa mendongkrak pagerank blog anda, maka saya jawab tidak sama sekali bahkan tidak memberikan pengaruh apa-apa sedikitpun pada blog anda.

Kenapa demikian ? karena sebuah webblog ataupun website sudah mempunyai struktur yang tetap dan bersifat statis bukannya dinamis artinya tidak berubah-ubah, lalu bagaimana dengan edit tempalat pada Html ? pertama saya sarankan jangan pernah melakukan edit html pada templat, kalau anda tidak faham tentang kode java script, kedua editan pada html yang dilakukan hanyalah menyisipkan atribut tertentu yang memang di butuhkan untuk verivikasi contohnya google webmasters tools ataupun verivikasi google analytics, sekali lagi jangan pernah mengganti atrubut yanga ada pada templat dengan atribut lainnya.

Lalu bagaimana caranya kalau blog kita ingin tampil dihalaman pertama ? dan mampu bersaing dengan blog lain yang sama temanya dengan blog kita?.
Caranya adalah terletak pada 3 Meta Tag Data yaitu Title, Description, Keyword. Untuk penjelasannya silahkan anda ikuti lankah2 dibawah ini diantaranya adalah:

- Menentukan Title Blog agar bisa SEO
- Menentukan Keyword Blog agar bisa SEO
- Menentukan Description Blog agar bisa SEO

Fungsi dan Cara Edit Templat Pada Blog

Funsi